Senin, 10 Agustus 2009

Batuk Menyerang

Akhir-akhir ini udara di Jogja begitu dingin, namun udara di Lhokseumawe, Aceh begitu panas. Hati-hati jika Anda daya tahannya sedang menurun bisa terserang batuk ditambah flu, demam, dan pusing. Untuk menjaga daya tahan tubuh istirahatlah yang cukup, banyak minum air bening (yg hangat), banyak makan buah, serta makan teratur. Oiya, jika punya dana, konsumsilah madu... Itu saja tips dari saya. Semoga sehat selalu...

Leia Mais…

Kamis, 02 Juli 2009

Mother Nature

Bila hutan yang hijau telah gersang ?
Bila kicau burung hanya terkurung ?
Bila bening sungai berganti kelam ?
Bila nyanyian alam menjadi hilang ?

*)
Kemana kita harus pergi ?
Dimana kita kan mencari ?

Reff:
Kerusakan di muka bumi karena tangan-tangan manusialah semata
Dan manusialah yang akan merasakan akibatnya
Let?s start to care and love mother nature

Bila mentari tertutup asap hitam ?
Bila udara tak lagi menyegarkan ?
Bila kehidupan tak pedulikan alam ?
Bila semua hanyalah keegoisan ?

Back to *)

Apakah kesadaran kita baru terjaga
Ketika kekuatan alam telah menurunkan bencana
Segeralah berbenah di waktu yang tersisa ?

Back to Reff:
Let?s start to care and love mother nature
Now let?s start to care and love mother nature

Karya : Haris Shaff-Fix
Album : K'SEH
Munsyid : Shaff-Fix
http://liriknasyid.com

Leia Mais…

Rabu, 11 Februari 2009

Andai Esok Kiamat Tiba

Apa yang akan Anda lakukan ketika Anda tahu bahwa esok hari kiamat akan tiba?
Rasulullah bersabda,

"Bila datang kiamat sementara di tangan salah seorang diantara kamu ada anak pohon kurma, jika ia mampu menanam sebelum terjadi kiamat maka lakukanlah."
(HR. Ahmad, diriwayatkan pula oleh Bukhari dalam Al-Adab Al-Mufrad).

Leia Mais…